MENGGUNAKAN MEJA MODULAR UNTUK MEMAKSIMALKAN RUANG KANTOR ANDA
Meja Modular salah satu investasi yang menjadi jangka panjang sebab ada beberapa keuntungan dalam penggunaannya. Meja modular cukup populer dan cocok menjadi tren konsep kantor pada tahun 2025, berikut ada beberapa manfaat menggunakan meja modular untuk ruang kantor Anda:
Contoh Meja Modular Design By : Hoka indonesia
1. Fleksibilitas Tata Letak
Meja modular memungkinkan pengaturan ruang kerja menjadi lebih dinamis. Menggunakan meja modular membuat ruang kerja lebih tertata serta sudah diperhitungkan.
2. Efisiensi Penggunaan Ruang
Menggunakan meja modular dapat mengoptimalkan ruang kerja karena penyesuaian serta peletakan meja mengikuti bentuk dan ukuran ruangan.
3. Kustomisasi Sesuai Kebutuhan
Meja modular dapat dikustomisasi sesuai dengan kebutuhan, begitupun jumlah dalam modulnya juga dapat diatur.
4. Desain yang Modern dan Elegan
Desain yang direncanakan sehingga Anda dapat melakukan kustomisasi sesuai keinginan Anda untuk memilih model modular pada ruang kerja Anda.
5. Efisiensi Biaya
Menggunakan meja modular dapat Anda gunakan pada ruang kerja anda. Sehingga anda dapat menyesuaikan berapa jumlah yang harus disesuaikan dengan jumlah karywan kantor Anda.
Rekomendasi beberapa meja staff yang cocok menggunakan meja modular
Ada beberapa rekomendasi meja yang cocok dijadikan sebagai meja modular :
1. Meja Staff HFH-S118
Meja dengan motif desain yang simpel dan elegan, sehingga meja ini cocok menggunakan modular berapapun. Terutama dengan menggunakan berbagai jenis desain interior.
2. Meja Staff HFH-S120
Sama seperti meja sebelumnya, meja HFH-S120 juga sangat cocok menjadi meja modular, terlebih lagi terdapat drawer pada sisinya untuk penyimpanan berkas sehingga dapat memaksimalkan kebutuhan kerja Anda.
3. Meja Staff HFH-S083
Dengan menggunakan meja tipe ini, desain yang digunakan juga sangat cocok untuk menggunakan konsep layout modular. Pada desain yang sudah terdapat partisi mini, sehingga meja ini tidak perlu lagi menggunakan partisi tambahan sebagai pelengkap. Namun jika menyesuaikan kebutuhan, maka Anda bisa memilih meja HFH-S120 atau HFH-S118 jika ingin menggunakan partisi tambahan.
Kesimpulan
Dengan menggunakan meja modular Anda dapat merasakan beberapa manfaat di atas yang dapat Anda rasakan di kantormu. Sehingga Anda dapat memaksimalkan sebuah fleksibilitas yang dapat Anda rasakan.
Untuk mengonsultasikannya, Anda dapat menghubungi HOKA Indonesia untuk melakukan konsultasi terlebih dahulu. Sehingga Anda juga dapat menggunakan beberapa rekomendasi meja staff dari HOKA Indonesia yang mendukung dengan layout atau interior kantor Anda.
Silakan kunjungi www.hokaindonesia.com atau hubungi ke WhatsApp kami di +628119775098.